Saturday, April 22, 2017

Bagaimana kita mengajarkan doktrin “pembenaran oleh iman”?

Bagaimana kita mengajarkan doktrin
“pembenaran oleh iman”?




                 Saya kira ada baiknyam sebagai kesimpulan dari bagian pertamabuku ini. Untuk memikirkan bagaimana mengajarkan satu doktrin tertentu kepada anak-anak. Yang saya pilih ialah “pembenaran oleh iman” sebagai doktrin yang disebut john kalvin adalah “engsel dari segala doktrin” dan yang pengertianya menurut martin luther menentukan apakah gereja hidup atau mati.

Pahami terlebih dahulu

                 Langkah pertama dalam mengajarkan doktrin ialah memastikan bahwa anda telah memahaminya.

Defenisi pembenaran
                 Pembenaran ialah tindakan hukum allah dimana ia memutuskan bahwa seorang berdosa yang sungguh-sungguh mempercayai kristus dosa-dosanya (yang lalu sekarang danyang akan datang)  diampuni semuanya dan pada saat yang sama dibenarkan karena sekarang allah memandangnya dalam kristus dan sama kudusnya seperti dia.

Ajaran alkitab mengenai pembenaran
Ø  sumber pembenaran ialah anugerah allah (roma 3:24)
Ø  harga pembenaran ialah darah kristus (roma 5:9)
Ø  bukti pembenaran ialah kebangkitan kristus (roma 4:25)
Ø  jalan pembenaran ialah iman (roma 5:1)
Ø  buah pembenaran ialah perbuatan baik (yakobus 2:21,24)


lima kesimpulan tentang pembenaran
Ø  pembenaran terjadi sekali saja ketika orang berdosa percaya yesus kristus sebagai tuhan dan juruslamatnya. Itu bukan suatu proses.
Ø  Pembenaran mengubah status saya. Itu tidak mengubah saya. Tetapi pembaharuan yang terjadi sekaligus yang mengubah saya memberikan saya keadaan yang baru. Tidak mungkin mendapatkanya melalui orang lain.
Ø  Saya tidak dapat bertumbuh dalam pembenaran . itu tidak bertahan. Saya sudah dibenarkan atau tidak sama sekali.
Ø  Tidak ada orang yang lebih dibenarankan daripada orang lain
Ø  Saya tidak bias kehilangan pembenaranku, kalau memang sudah dibenarkan, dan ada buahnya dalam kehidupanku. Buah itu adalah hasil pembaharuan yang selalu menyertai pembenaran.



Kemudian ajarkan
                 Bagaimana mengajarkan pokok ini kepada anak-anak dengan lebih sederhana dan menarik? Saya mengusulkan lima kemungkinan metode:

·         Melalui pelajaran alkitab
·         Mengajarkan doktrin melalui pelajaran flashcards
·         Melalui pengajaran, penjelasan dan pengulangan ayat-ayat alkitab
·         Melalui penggunaan ilustrasi

·         Melalui ceritera-ceritera dari sejarah gereja



No comments:

Post a Comment

TAMBAHAN DAN KONFIRMASI ULANG MENGENAI NUBUATAN YANG KAMI SAMPAIKAN MENGENAI BASUKI TJAHAJA PURNAMA

TAMBAHAN DAN KONFIRMASI ULANG MENGENAI NUBUATAN YANG KAMI SAMPAIKAN MENGENAI BASUKI TJAHAJA PURNAMA Seperti telah diketahui dan dibaca s...